Legenda Jerman Kagum Dengan Sistem Diego Simeone di Atletico Madrid

1 week ago 5
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Spanyol: Atletico Madrid tampaknya akan mengakhiri musim ini tanpa trofi, meski demikian musim ini masih dianggap kampanye yang bagus untuk klub ibukota Spanyol, yang sekali lagi mempercayakan pada Diego Simeone di mana saat ini merupakan tahun kesebelasnya melatih di sana. Legenda Bayern Munich dan Jerman, Philipp Lahm mengungkapkan kekagumannya pada sistem yang diterapkan pelatih asal Argentina di Metropolitano.
Read Entire Article