Gudang Kayu di Desa Saba Terbakar

11 hours ago 2
ARTICLE AD BOX
Dugaan sementara, kebakaran akibat korsleting listrik. Pemilik gudang, Heri Purnomo, 57, warga Banjar Kalah, Desa Peliatan, Kecamatan Ubud menerima kejadian ini sebagai musibah.

Kebakaran pertama kali diketahui oleh Bambang, 55, yang melihat kepulan asap dari kamar tidur. Setelah dicek, api telah membesar dan melahap kasur di dalam kamar. Saksi minta tolong kepada warga sekitar dan menghubungi petugas pemadam kebakaran. 

Dua unit mobil Damkar tiba di lokasi melakukan pemadaman dibantu warga. Api berhasil dipadamkan sekitar pukul 16.25 Wita. Bhabinkamtibmas Desa Saba Bripka I Nyoman Mara Arta bersama Babinsa hadir mengamankan lokasi kejadian. Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini. 7 nvi
Read Entire Article